Kampanye Akbar Pasangan Calon Bupati Lebak dan Wakil Bupati Lebak Sanuji Pentamarta-Dita Fajar Bayhaqi dengan tajuk ‘Kongres Pesta Rakyat’ berlangsung meriah di Panggung Reformasi (GGM) Ona Rangkasbitung, pada Minggu 17 November 2024.
Kampanye Akbar Pasangan Calon Bupati Lebak dan Wakil Bupati Lebak Sanuji Pentamarta-Dita Fajar Bayhaqi dengan tajuk ‘Kongres Pesta Rakyat’ berlangsung meriah di Panggung Reformasi (GGM) Ona Rangkasbitung, pada Minggu 17 November 2024.